Senin, 07 Januari 2019

PT KONTAK PERKASA | Parkir Sembarangan Bikin Ban Mobil Cepat Rusak


PT KONTAK PERKASA SURABAYA - Memarkir mobil merupakan pekerjaan yang mudah untuk seseorang yang sudah bisa mengemudi mobil. Namun, masih banyak saja pengendara yang memarkir mobilnya sembarangan.

Salah satu situs jual beli kendaraan asal Filipina, Philkotse memberitakan, parkir mobil sembarangan dengan posisi yang tidak pas bisa merusak ban.

Tak sedikit pengendara yang memarkir mobil sembarangan, bahkan sampai di trotoar sekalipun. Mungkin karena keterbatasan lahan parkir, atau memang pengendara itu buru-buru sehingga tidak sempat memarkir mobil di tempat parkir.

Di mana pun Otolovers memarkir kendaraan, sebaiknya jangan terburu-buru. Perhatikan lokasi sekitar dan hati-hati dalam mengarahkan mobil ke tempat parkir.

Para ahli menyebut, banyak pengemudi terutama yang kurang berpengalaman memosisikan mobilnya di tempat tidak rata ketika memarkir mobil. Misalnya, sebagian roda terletak di jalan, sebagian lainnya di atas trotoar.

Jika terlalu sering, memarkir mobil seperti itu bisa menimbulkan masalah. Tekanan ban menjadi tidak rata. Sebagian ban bisa timbul tonjolan. Seiring waktu, karet ban akan kehilangan elastisitasnya. Ban itu bisa lebih cepat rusak dibanding ban lain.

Seperti diketahui, ban merupakan komponen vital dalam kendaraan. Ban adalah satu-satunya komponen pada mobil yang menyentuh aspal. Bisa dibayangkan kalau ban rusak maka keselamatan pengendara dan penumpangnya bisa terancam.

Dengan begitu, untuk merawat mobil kesayangan, disarankan agar tidak memarkir mobil sembarangan di tempat yang tidak rata. Dan jangan lupa untuk memarkir mobil di tempat semestinya, jangan di sembarang tempat apalagi harus mengganggu jalan. PT KONTAK PERKASA

Baca juga artikel lainnya
1. Bitcoin ‘Bikin Sakit’, Lebih Baik Pilih Emas | PT KONTAK PERKASA
2. Investasi Emas Tetap Menggiurkan Sampai Kuartal Pertama 2018 | PT KONTAK PERKASA
3. Investasi Masih Menarik Tahun 2018 | PT KONTAK PERKASA
4. Menengok Prospek Bisnis Investasi di Tahun Politik | PT KONTAK PERKASA
5. Tahun 2018, Bisnis investasi Dinilai Tetap Menarik | PT KONTAK PERKASA
6. 2018 Emas dan Dolar Pilihan Menarik untuk Investasi Berjangka | PT KONTAK PERKASA
7. KPF: Bisnis Investasi Masih Menarik pada 2018 | PT KONTAK PERKASA

Tidak ada komentar:

Posting Komentar